HomepageBelum Siapkan Tarif Angkutan Umum Baru, Jokowi: Kenaikan BBM Belum Jelas
Belum Siapkan Tarif Angkutan Umum Baru, Jokowi: Kenaikan BBM Belum Jelas
Tak Berkategori
Pemerintah pusat kembali merencanakan kenaikan harga BBM bersubsidi. Namun Gubernur DKI Jakarta, Joko Widodo belum memiliki rencana menaikkan tarif angkutan umum terkait dengan hal itu.