HomepageMana yang Lebih Bernutrisi, Dada atau Paha Fried Chicken?
Mana yang Lebih Bernutrisi, Dada atau Paha Fried Chicken?
Tak Berkategori
Bagian paha dan dada fried chicken jadi pilihan utama saat memesan ayam goreng ini. Soal rasa dan karakteristik daging, memang tergantung selera. Namun, dari segi nutrisi, sebenarnya mana yang lebih unggul?