Pedro Ingin Bertahan di BarcaMei 17, 2013Tak Berkategori Pedro Rodriguez mengakui bahwa performanya musim ini tak terlalu memuaskan. Dia juga menegaskan tekadnya untuk tetap bertahan di Barcelona meski tahu timnya mungkin akan membeli striker baru.