Homepage'Heynckes Akan Terima Tawaran Latih Madrid'
‘Heynckes Akan Terima Tawaran Latih Madrid’
Tak Berkategori
Real Madrid masih dalam pencarian pelatih baru untuk musim depan setelah sepakat berpisah dengan Jose Mourinho. Jupp Heynckes diklaim akan menerima tawaran untuk melatih Madrid lagi.