Pemkot Tomohon Ramaikan Karya Bakti HUT TNI ke-74 

Tomohon – Pemkot Tomohon meramaikan acara Karya Bakti dalam rangka HUT TNI ke-74 di Pasar Beriman Tomohon.Diikuti oleh jajaran Koramil Tomohon,  jajaran Polres Tomohon, Satuan Polisi Pamong Praja Kota Tomohon, Dinas Perhubungan dan Linmas se-Kota Tomohon, Rabu (25/09/2019)

Dihadiri oleh Asisten Kesejahtraan Rakyat Sekretaris Daerah Kota Tomohon Drs ODS Mandagi, Danramil Tomohon Kap Inf Sulistyo, Kasat Pol PP Tomohon Syske Wongkar SPd dan Direktur Utama PD Pasar Tomohon Noldy Montolalu.

Masyarakat pengujung pasar dan pedagang pun dihimbau untuk turut serta menjaga kebersihan dan keindahan pasar.Menjaga dan memelihara gasilitas pasar yang telah disiapkan Pemerintah Kota Untuk keamanan dan kenyaman bersama.(mar)

Tinggalkan Balasan

News Feed